Monday, August 8, 2011

Sambal Goreng Ati Ampela

Resep Masakan Sambal Goreng Ati Ampela


Bahan:
- 8 pasang ati ampla
- 15 butir telur puyuh atau telur yang belum jadi.
- 6 biji cabe merah untuk digiling
- 5 biji cabe merah untuk diiris serong
- 3 siung bawang putih
- 1 cm lengkuas
- 2 lembar daun salam
- terasi sedikit
- 2 sendok teh garam
- 1 gelas santan (1/4 kelapa)
- 1 papan petai
- 1 buah tomat merah
- gula sedikit (1 sendok teh)

Cara Membuat:
1. Ati ampla dipotong-potong dan direbus. Cabe merah diiris serong.
2. Telur puyuh direbus dan dikupas dan digoreng selayang.
3. Semua bumbu selain telur puyuh diiris kemudian ditumis.
4. Masukkan ati ampla dan aduklah sampai matang dan terakhir,
5. Dimasukkan santan bersama telur puyuh.

Selamat mencoba dan selamat menikmati.

Source: http://dapurholic.blogspot.com/

No comments:

Post a Comment