"Kita akan melihat pada hasil latihan terakhir bagaimana kondisinya dan kami akan memutuskan apakah ia bisa dimainkan," kata Pep Guardiola, pelatih Barcelona, Selasa (1/11).Selain Xavi, Pedro Rodriguez dipastikan absen untuk laga ini karena cedera engkel yang dialaminya minggu lalu.
Jika ingin meraih poin penuh dan mengambil tiket ke fase knockout, Barcelona patut memasang kewaspadaan tinggi saat berlaga di Eden, kandang Viktoria Plzen. Pertimbangannya adalah klub Republik Ceko itu memiliki rekor bagus di kandang sendiri, di mana mereka belum pernah terkalahkan, baik di kompetisi domestik mau pun Liga Champions.
Barcelona juga kehilangan sejumlah pemain andalan mereka, mulai dari Xavi, yang mungkin akan diistirahatkan, juga Pedro Rodriguez yang mengalami cedera engkel. Alexis Sanchez juga belum cukup siap dimainkan dalam waktu dekat meski sudah pulih dari cederanya.
Tapi nama besar Barcelona dan kesuksesan mereka belakangan ini sedikit banyak bisa dijadikan senjata untuk membuat lawan gentar. Pelatih Plzen Pavel Vrba mengakui hal itu. Namun bukan berarti timnya akan menyerah begitu saja.
Susunan Pemain: (Perkiraan)
Plzen : Pavlík; Rajtoral, Čišovský, Bystroň, Limberský; Petržela, Horváth, Jiráček, Kolář; Ďuriš, Bakoš
Barcelona : Valdés; Alves, Mascherano, Piqué, Abidal; Iniesta, Thiago, Busquets, Fabregas; Messi, Villa
Prediksi GOAL.com Indonesia:
Plzen 1-3 Barcelona goal.com
JELANG VIKTORIA PLZEN VS BARCELONA LIGA CHAMPIONS EROPA, Jadwal Liga Champions Eropa 2011-2012, Xavi Teramcam Absen Lawan Viktoria Plzen, Hasil Pertandingan Liga Champions Eropa 2011-2012, Tiket VIKTORIA PLZEN VS BARCELONA LIGA CHAMPIONS EROPA 2011-2012, Hasil Sementara VIKTORIA PLZEN VS BARCELONA LIGA CHAMPIONS EROPA 2011-2012, Hasil Akhir VIKTORIA PLZEN VS BARCELONA LIGA CHAMPIONS EROPA 2011-2012, Video VIKTORIA PLZEN VS BARCELONA LIGA CHAMPIONS EROPA 2011-2012, Foto VIKTORIA PLZEN VS BARCELONA LIGA CHAMPIONS EROPA 2011-2012, Susunan Tim Pemain VIKTORIA PLZEN VS BARCELONA LIGA CHAMPIONS EROPA 2011-2012
No comments:
Post a Comment