Monday, August 1, 2011

Resep Es Pisang Ijo

Resep Es Pisang Ijo | Cara Membuat Es Pisang Ijo.Es Pisang Ijo merupakan salah satu resep asal Makasar.Untuk mengincipi Es Pisang Ijo kita gak perlu jauh jauh datang ke makasar.Karena saat ini ES Pisang Ijo sudah banyak di mana mana.

Tapi,apabila di daerah anda masih belum ada yang berjualan Es Pisang Ijo dan anda ingin mencoba membuat Es Pisang Ijo,akan saya bagi resep es pisang ijo untuk bisa di nikmati bersama keluarga.


 Bagaimana cara membuat es pisang ijo?berikut ini resep es pisang iji dan cara membuat es pisang ijo:

Bahan Membuat Es Pisang ijo :
 Bahan Saus:

    650 ml santan
    50 gr tepung terigu
    75 gr gula pasir
    1 lbr daun pandan
    1/4 sendok teh garam

Pelengkap :

    es serut
    sirup merah (cocopandan)

Cara Membuat Es Pisang Ijo:
 - Aduk tepung beras, garam, air, air daun suji, pewarna hijau lalu rebus sambil diaduk sampai mendidih, angkat.

- Jika belom kalis, tambahkan tepung beras sedikit-sedikit sampai tidak lengket di tangan. Tipiskan adonan, balutkan pada pisang hingga tertutup.

- Kukus pisang selama 20 menit. Angkat dan sisihkan.

- Rebus bahan saus sampai mendidih, angkat lalu dinginkan.

- Potong-potong pisang hijau, tuangkan saus, es serut, dan sirup merah.
  




No comments:

Post a Comment